1 Sep 2012

Welcome September9


Ada banyak cerita yang ingin kumulai..
Meski tak semudah menarik dan menghembuskan nafas..
Tapi janji telah menjadi Ruh-nya..
Di sini kupahat langkah pertama..
Satu langkah untuk masa depan..
9 cahaya di langitku..
September!!!


Tidak ada komentar:

Posting Komentar